PRODI PAI STIT BIMA MENYELENGGARAKAN STUDIUM GENERALE TENTANG PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN ARTIFICIAL INTELLIGENCE: PELUANG DAN TANTANGAN

Kota Bima, 17 April 2025 – Program Studi Pendidikan Agama Islam (PAI) STIT Sunan Giri Bima menyelenggarakan Studium Generale secara daring dengan mengangkat tema “Pendidikan Agama Islam dan Artificial Intelligence: Peluang dan Tantangan.” Kegiatan ini bertujuan memberikan pemahaman kepada mahasiswa tentang pentingnya pemanfaatan kecerdasan buatan (AI) dalam proses pembelajaran PAI, Read more…

STIT Sunan Giri Bima, Gelar Kuliah Umum Literasi Informasi Berbasis Al-Qur’an

  Rabu, 25 September 2024 STIT Sunan Giri Bima menggelar kuliah umum bertajuk “Pendidikan Literasi Informasi di Era Digital Berbasis Al-Qur’an”. Acara ini dihadiri oleh seluruh mahasiswa dan dosen, yang antusias menyimak pemaparan tentang bagaimana sikap seorang berimu untuk senantiasa menjadi al-Qur’an dalam memahami dan memanfaatkan informasi di era digital. Read more…